Banyak yang ingin mengetahui berapa biaya ongkos kirim barang ke Taiwan, hal ini sebelumnya sudah kami bahas sangat detail pada artikel sebelumnya. Namun pada artikel ini akan kami sajikan sedikit informasi mengenai harga mengirim paket ke Taiwan.
Untuk biaya ongkir kirim paket ke Taiwan dipengaruhi oleh 2 hal yaitu:
Kita akan jelaskan satu persatu secara singkat pada informasi di bawah ini.
Jenis / kategori barang yang akan dikirim ke Taiwan dibagi menjadi 2 kategori yaitu:
Kedua jenis barang ini berbeda charge nya biaya kirim nya. Untuk cek biaya kirim 2 kategori tersebut anda bisa langsung klik link dibawah ini untuk terhubung langsung dengan whatsapp customer service kami.
KLIK DISINI untuk Cek Ongkos Kirim ke Taiwan
Tentu saja setiap ekspedisi atau jasa pengiriman akan mengenakan tarif berdasarkan kilogram atau berat barang yang akan dikirim. Oleh karena itu pengiriman ke Taiwan juga sama. Ada du acara pengenaan berat barang yaituL
Untuk pengiriman ke luar negeri semua perhitungan berat berlaku pembulatan ke atas sebesar 1 kg, contoh apabila anda mengirim barang dengan berat 1,2 Kg maka charge yang akan dikenakan oleh pihak ekspedisi adalah 2 Kg. contoh lain lagi apabila anda mengirim barang berat nya 2,9 Kg maka anda akan dikenakan biaya 3 Kg.
Perhitungan volume bisa dilakukan sendiri dengan cara menghitung menggunakan rumus berikut ini:
Panjang X Lebar X Tinggi / 5.000
Apabila anda bingung dengan cara perhitungan berat diatas jangan khawatir, kami bisa membantu anda menghitungkan berat volume supaya anda tidak kesulitan, caranya adalah klik link dibawah ini sekarang juga:
KLIK DISINI untuk Konsultasi Gratis
Simak video berikut untuk mengetahui cara menghitung volume:
2 cara diatas adalah ulasan singkat cara menghitung berat barang untuk pengiriman ke Taiwan. Apabila anda sudah mengetahui hal diatas maka anda akan dengan mudah menghitung estimasi biaya kirim barang ke Taiwan.
Berikut adalah cara kirim paket ke Taiwan yang aman.
Beberapa tips yang sudah kami lakukan supaya pengiriman ke Taiwan bisa lancar dan aman adalah sebagai berikut:
Prosedur pengiriman ke luar negeri berbeda dengan pengiriman local seperti pengiriman menggunakan JNE atau POS ke dalam negeri. Apabila anda mengirim paket ke Jakarta tentu saja berbeda dengan Ketika anda mengirim paket ke luar negeri.
Perbedaan nya adalah ada regulasi eksport dan import dari kedua negara. Dalam hal ini pengiriman dari Indonesia ke Taiwan. Maka ada 2 regulasi yang harus anda taati. Yaitu regulasi dari negara Indonesia mengenai aturan eksport, yang kedua adalah regulasi dari negara Taiwan yang berupa aturan Import dari negara Taiwan.
Anda tidak perlu khawatir dan takut mengenai hal ini. Kami sudah memudahkan hal diatas menjadi beberapa point barang-barang apa saja yang tidak boleh dikirimkan ke Taiwan. Simak informasi berikut ini.
Berikut adalah barang-barang yang tidak boleh dikirim ke Taiwan.
Itulah beberapa barang yang tidak boleh dikirim ke Taiwan dikarenakan ragulasi yang berkaitan dengan aturan eksport – import dari negara Indonesia dan Taiwan.
Apabila anda ingin memastikan lagi apakah barang-barang yang akan anda kirim diperbolehkan atau tidak untuk dikirim ke Taiwan anda bisa langsung kontak Customer Service kami dengan cara klik link dibawah ini sekarang juga.
KLIK DISINI untuk Konsultasi GRATIS
Simak video berikut untuk memastikan baran-barang apa saja yang tidak boleh dikirim ke Taiwan:
Setelah anda mengetahui barang anda sudah bisa dikirim atau tidak ke Taiwan yang merupakan syarat utama agar barang anda tidak tertahan di bea cukai Indonesia maupun bea cukai Taiwan.
Selanjutnya kami akan memberikan informasi berupa syarat pengiriman ke Taiwan.
Pastikan syarat pengiriman ke Taiwan anda lengkapi.
Berikut adalah syarat pengiriman ke Taiwan, yaitu:
Anda tidak perlu khawatir karena apabila anda tidak mengetahui alamat nya dalam Bahasa Indonesia tidak masalah karena kami akan membantu anda untuk translate kan kedalam Bahasa Indonesia. Dengan syarat data yang dikirim berupa foto harus bagus dan terbaca sehingga team kami bisa membaca dan membantu mentranslete nya dengan mudah.
Cara yang paling mudah adalah mengemas barang anda ke dalam kerdus kemudian melapis kardus tersebut dengan plastic, seperti kantong plastic atau plastic wrap. Kemudian anda bisa langsung merekatkan plastic tersebut dengan cara menggunakan selotip. Pastikan semua barang terbungkus kedalam selotip tersebut karena selotip tersebut bisa melindungi barang anda apabila barang terkena air.
Jadi lindungi paket anda dengan cara memberikan kemasan yang aman.
KLIK DISINI untuk Konsultasi GRATIS
Itulah 3 syarat agar anda bisa mengirim paket ke Taiwan dengan aman agar paket yang anda kirim kan ke Taiwan bisa sampai ke penerima dengan aman. Apabila ada yang ingin ditanyakan mengenai beberapa aturan atau syarat pengiriman diatas anda bisa langsung kontak kami melalui whatsapp.
Untuk membaca informasi lain mengenai pengiriman ke Taiwan klik link berikut:
Tahukah Anda jika cara cek ongkir J&T ke Malaysia sudah bisa dilakukan dengan mudah? Saat ini sudah ada banyak jasa ekspedisi yang beredar di Indonesia. Bahkan tidak sampai situ saja, kawasan Asia juga memiliki cabang yang bisa menerima barang dari... Selengkapnya
Berapa ongkos kirim barang ke Malaysia dari Indonesia? Bagaimana cara penghitungan ongkirnya? Malaysia merupakan negara yang sudah seperti rumah kedua bagi warga Indonesia karena banyaknya penduduk bermukim di negeri Jiran tersebut, baik untuk kuliah maupun bekerja. Maka tidak heran apabila... Selengkapnya
Sekarang, ada banyak orang yang kebingungan cara kirim paket ke Singapore. Kebingungan ini tentu menyebabkan masalah. Itu karena, pengiriman keluar negeri adalah hal penting yang perlu dipelajari. Dengan pengetahuan akan hal tersebut, bisnis ataupun koneksi dengan orang terdekat tetap bisa... Selengkapnya
Ada Pertanyaan? Silahkan hubungi customer service kami untuk mendapatkan informasi lebih lengkap mengenai jasa/produk kami.
Klik Disini Untuk Konsultasi Informasi Pengiriman ke Luar Negeri
5 Komentar untuk Kirim Paket ke Taiwan yang Aman dan Cepat Sampai